earth

Guestbook

/* Iklan google ads */
Beberapa sobat mungkin sudah pernah menambahkan Meta Tags pada template blognya, baik itu tags description, keyword, author, robots, dan lain-lain.

Nah, bagi mereka yang sudah menambahkan tags description pada template blognya, maka snippet yang muncul pada post Google+ adalah deskripsi yang terdapat pada tags tersebut, bukan snippet dari artikel yang kita tulis. Tentu saja hal ini kurang mengenakan karena setiap kali kita mempublish sebuah artikel maka yang muncul terus-terusan berupa tags description, sekalipun judul artikelnya berbeda-beda.



Untuk menghilangkannya, hapus saja tags description yang terdapat pada template blog sehingga apabila ada sobat lain yang menshare melalui Google+ button, atau ketika mempublish sebuah artikel (bagi mereka yang sudah menghubungkan blogger profile-nya dengan Google+) maka yang muncul nanti adalah snippet dari artikel yang kita tulis. Gampang kan?

Lalu bagaimana dengan tags description-nya, padahal sangat penting buat penelusuran si mbah? Ya... tunggu saja artikel berikutnya, hehehe...

Ok, segitu aja sob informasinya. Semoga bermanfaat .....
  • Artikel Terkait Dengan Blog Tutorials

    Terimakasih sudah membaca artikel SC Community's Blog

    1 komentar

    makasih gan atas infonya

    5 Maret 2013 pukul 06.34  

    Tambahkan Komentar

    • Dimohon untuk tidak mencantumkan link aktif pada komentar sobat.
    • Gunakan Ruang Tanya pada TabView Menu, jika ingin menanyakan sesuatu yang tidak ada kaitannya dengan artikel di atas.
    Kang eNeS

    Terimakasih atas semua apresiasi yang sobat berikan.

    10 Artikel Terbaru

    10 Artikel Terpopuler