earth

Guestbook

/* Iklan google ads */
Dua bulan yang lalu saya mencoba mengobrak-ngabrik "daleman" berbagai template untuk mengetahui cara menampilkan avatar dalam kotak komentar (Comments Box). Dari hasil obrak-abrik ini ada dua pengetahuan baru yang saya peroleh. Pertama, cara menambahkan avatar blogger profile, dan kedua, cara menampilkan avatar MyBloglog, seperti pada kotak komentar SC Community.

Untuk yang pertama, saya masih penasaran akan kebenaran temuan tersebut. Setelah ber-googling-ria, ternyata pengetahuan yang saya peroleh itu tidak salah. Nah, berikut ini akan saya jelaskan bagaimana cara menampilkan avatar blogger profile pada kotak komentar. Tulisan ini saya ambil dari situs www.dantearaujo.net setelah dilakukan perubahan pada instruksinya agar memudahkan kamu dalam mengeditnya.

Langkah-langkah yang harus kamu lakukan untuk menampilkan avatar ini pada kotak komentar adalah sebagai berikut:
  • Login ke akun Blogger kamu.
  • Dari halaman Dasbor, klik Tata Letak dan pilih Edit HTML.
  • Lakukan duplikasi template untuk berjaga-jaga jika terjadi masalah.
  • Beri tanda centrang pada Expand Template Widget.
  • Carilah kode berikut (untuk memudahkan, gunakan Control F atau F3):
    <dl id='comments-block'>
    
  • Jika sudah ketemu gantikan dengan kode ini:
    <dl expr:class='data:post.avatarIndentClass' id='comments-block'>
    
  • Kemudian kamu cari kode ini:
    <a expr:name='data:comment.anchorName'/>
    
  • Gantikan kode tersebut dengan kode ini:
    <b:if cond='data:comment.favicon'>
    <img expr:src='data:comment.favicon' height='35px' style='margin-bottom:-2px;' width='35px'/>
    </b:if>
    <b:if cond='data:blog.enabledCommentProfileImages'>
    <data:comment.authorAvatarImage/>
    </b:if>
    
  • Setelah itu letakkan kode CSS berikut di atas ]]></b:skin>:
    /* Avatar Kosong */
    .avatar-image-container img {
    background:url(http://sites.google.com/site/ruangsc/imgsb/blankavatar.png);
    width:35px;
    height:35px;
    }
    
  • Simpanlah hasil kerjaan kamu dan ucapkan alhamdulillah.....

Nah, sekarang coba kamu lihat kotak komentar kamu, apakah avatar-avatar komentator sudah nampak?

Ok coy, selamat mencoba.....
  • Artikel Terkait Dengan HTML Tutorials

    Terimakasih sudah membaca artikel SC Community's Blog

    29 komentar

    aneh punya gw template code nya gw cari yg diatas itu g ada semua...padahal pengen coba

    6 Januari 2010 pukul 19.28  

    Menampilkan Avatar Blogger Profile Pada Kotak Komentar
    sharingnya sangat membantu sepertisaya ini kang,
    terimakasih ya

    6 Januari 2010 pukul 20.44  

    makasih kang. info mantab lagi nih.

    6 Januari 2010 pukul 22.54  

    Info yang menarik Kang, nanti saya pelajari lagi deh

    6 Januari 2010 pukul 23.38  

    mai di coba ah,. mumpung ge kotao atik komment

    7 Januari 2010 pukul 01.22  

    langsung di test......
    nuhun kang

    7 Januari 2010 pukul 09.07  

    Mantabs nich... Makasih untuk tutorialnya...

    7 Januari 2010 pukul 12.52  

    Tambah lagi pengetahuanku! Blog ini memang JOS!

    7 Januari 2010 pukul 13.42  

    Benar disini avatar saya muncul!

    7 Januari 2010 pukul 13.43  

    Bener-bener kepake ni tutorial. Mantab abis!!!

    7 Januari 2010 pukul 18.37  

    Setelah dicoba-coba, akhirnya bisa juga nampilin avatar di komentarku.
    Mantap bro

    7 Januari 2010 pukul 18.48  

    ok bgt sih kang infonya ,tapi aku kok gaptek ya hihihi....

    7 Januari 2010 pukul 20.22  

    di template saya mah gak ada anchornamena siah kang....sayah jadi lieur, jadi w avatarna via mybloglog. tapi ceunah mah rek tutup deui eta si mybloglogna teh deui ah....lalieur yeuh wuekekek

    9 Januari 2010 pukul 00.58  

    hmmmm. . .langsung di cobak

    9 Januari 2010 pukul 03.09  

    saya udah berhasil kang , udah kelihatan tuh fotonya makasih atas bimbingannya

    9 Januari 2010 pukul 19.07  

    wah tips yg sgt bgus kawan kebetulan Blog aq foto Avatarnya gak kluar...

    9 Januari 2010 pukul 21.53  

    (dl id='comments-block') gak ada di html ane bang

    10 Januari 2010 pukul 05.51  

    mumet...wkwkwkwkkk
    entar deh tak ulik² agih Bos....salam blogger

    11 Januari 2010 pukul 20.49  

    Gimana kalau memperbesar foto ukuran avatar sobat..., kalau ditempat aku avatarnya imut banget

    13 Januari 2010 pukul 14.55  

    makasihh... ini yang saya cari,hehe..

    1 April 2010 pukul 12.00  

    Terimakasih infonya kang langsung praktek nih...

    6 Juni 2010 pukul 17.33  

    makasih gak tutorialnya, n dah saya coba
    sekalian ijin ngelink di blog saya
    :D

    6 Juli 2010 pukul 01.20  

    ceritahotsex-buaya.blogspot.com

    16 September 2010 pukul 00.30  

    dicoba gan, makasih tutorialnya. Kunjungi blog saya gan di http://lintas-tutor.blogspot.com/

    14 Januari 2014 pukul 18.30  

    Tambahkan Komentar

    • Dimohon untuk tidak mencantumkan link aktif pada komentar sobat.
    • Gunakan Ruang Tanya pada TabView Menu, jika ingin menanyakan sesuatu yang tidak ada kaitannya dengan artikel di atas.
    Kang eNeS

    Terimakasih atas semua apresiasi yang sobat berikan.

    10 Artikel Terbaru

    10 Artikel Terpopuler